Meningkatkan perkembangan bahasa anak menggunakan model talking stick siswa taman kanak-kanak kelompok A

Penulis

  • Rubaiyah Rubaiyah TK Harapan Masa Banjarmasin

DOI:

https://doi.org/10.53813/jpptk.v1i2.122

Kata Kunci:

hasil belajar, bahasa, talking stick

Abstrak

Penelitian ini bertujuan meningkatkan kemampuan bahasa anak dalam berbicara melalui model pembelajaran talking stick. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus. Tiap siklus terdiri dari 2 pertemuan dengan 4 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Penelitian ini berlokasi di TK Harapan Masa Kecamatan Banjarmasin Selatan Kota Banjarmasin. Data yang diambil berupa praktek langsung dan hasil akhir. Indikator keberhasilan dalam penelitian ini adalah apabila dalam kelas 85% dan rata-rata aktivitas siswa adalah 75% atau lebih dari jumlah siswa dalam kategori baik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa melalui model pembelajaran talking stick dapat meningkatkan kemampuan bahasa anak dalam berbicara. Dengan demikian diperoleh kesimpulan bahwa model pembelajaran Talking Stick dapat digunakan untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelompok A. Oleh karena itu disarankan untuk pembelajaran selanjutnya agar menggunakan model pembelajaran Talking Stick agar hasil belajar siswa meningkat.

Referensi

Agus F. Tanyong dll, 2009. Pengembangan Anak Usia Dini. Jakarta. PT. Gramedia Widiasarana Indonesia.

Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Bandung: Reneka Cipta.

Arikunto, Suharsimi. 2007. Manajemen Pendidikan. Bandung: Rineka Cipta.

Azies, F. dan A. Chaedar Alwasilah, H. 1996. Pengajaran Bahasa Komunikatif Teori dan Praktek. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Daryanto, 2010. Media Pembelajaran; Cetakan I, Bandung; Satu Nusa.

Depdiknas. 2001. Aplikasi dan Aplikasi Pendidikan. Bandung: Imperial Bhakti Utama

Aisyah Siti, dkk. 2007. Perkembangan dan Konsep Dasar Perkembangan Anak Usia Dini. Jakarta: Universitas Terbuka.

Kementrian Pendidikan Nasional. 2007. Panduan Praktis Pendidikan PAUD Regional III Jawa Tengah: BPPLSP.

Kusnandar, 2018. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Pengembangan Profesi Guru. Jakarta: RAJA GRAFINDO PERSADA.

Mashud. 2021. Penelitian Tindakan Berbasis Project Based Learning (Kelas Pendidikan Jasmani/ PTK & Kelas Olahraga/ PTO). Vol. 51. Pertama. edited by S. Mustafa, Pinton and J. Samodra, Touvan. Sidoarjo: Zifatama Jawara.

PAMADHI, Hajar. 2010. Seni keterampilan anak. Jakarta: Universitas Terbuka

##submission.downloads##

Diterbitkan

2021-11-30

Cara Mengutip

Rubaiyah, R. (2021). Meningkatkan perkembangan bahasa anak menggunakan model talking stick siswa taman kanak-kanak kelompok A. JPPTK: Jurnal Pendidikan Pembelajaran &Amp; Penelitian Tindakan, 1(2), 210–217. https://doi.org/10.53813/jpptk.v1i2.122